Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

60 Tahun Diplomatik Indonesia-Venezuela, Perdagangan Lesu

Reporter

image-gnews
Duta besar Venezuela di Jakarta, Gladys F Urbaneja Duran. TEMPO/Suci
Duta besar Venezuela di Jakarta, Gladys F Urbaneja Duran. TEMPO/Suci
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Hubungan diplomatik Indonesia-Venezuela akan berusia 60 tahun pada 2019 mendatang. Sayang, nilai perdagangan Indonesia-Venezuela sampai sekarang masih kecil, begitu pun dengan sektor pariwisata.

Hal itu diakui oleh Duta Besar Venezuela untuk Indonesia, Gladys F Urbaneja, yang menyebut nilai perdagangan Indonesia-Venezuela pada 2017 hanya sebesar US$.17.5 juta. Angka ini tak banyak beranjak dari total nilai perdagangan kedua negara pada 2016.

"Saya melihat masih banyak sektor yang bisa dieksplorasi. Kami juga sama seperti Indonesia, yakni negara tropis dan kami kaya dengan sumber daya alam," kata Urbaneja, Kamis, 18 Mei 2018 di Jakarta.

Baca: Krisis Venezuela, Uang Bolivar Jadi Bahan Baku Kerajinan Tangan

Duta besar Venezuela di Jakarta, Gladys F Urbaneja Duran. TEMPO/Suci

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca: Pemilu Venezuela 20 Mei, Presiden Maduro Maju Lagi

Venezuela mengimpor karet, pakaian, katun, furniture, beras dan makanan hewan dari Indonesia. Sebaliknya, Venezuela mensuplai kebutuhan energi untuk Indonesia.

Di bidang pariwisata pun, belum banyak turis Venezuela yang plesiran ke Indonesia. Pada 2017, tercatat hanya 76 orang warga negara Venezuela yang berwisata ke Indonesia. Jarak dan biaya merupakan kendala untuk mendongkrak sektor pariwisata. Sebab dibutuhkan waktu 36 jam perjalanan Venezuela-Indonesia dengan harga tiket sekitar US$.2.000

Menyusul diselenggarakannya pemilu presiden dan parlemen pada 20 Mei 2018, Urbaneja optimis hubungan bilateral Indonesia-Venezuela di bidang ekonomi akan membaik. Sebab Presiden Venezuela, Nicola Maduro, yang kembali mencalonkan diri, sudah membuat program diversifikasi ekonomi Venezuela agar tidak terlalu bergantung pada minyak. Diantaranya dengan memperkuat sektor pengelolaan emas, besi, nikel dan sumber daya alam lainnya di Venezuela, termasuk menghidupkan kembali ekonomi pelabuhan. 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Indonesia Perlu Waspada Tiga Hal Ini Jika Donald Trump Menang Pilpres AS

1 hari lalu

Former President Donald Trump  Manhattan Criminal Court room during trial  in  NYC  May 13 2024. Trump faces 34 counts of falsifying business records related to the hush money payment to adult film actress Stormy Daniels. He has pleaded not guilty and denied a relationship with Daniels.    Mark Peterson/Pool via REUTERS
Indonesia Perlu Waspada Tiga Hal Ini Jika Donald Trump Menang Pilpres AS

Mantan dubes AS untuk RI menilai ada tiga hal yang Indonesia perlu waspadai jika Donald Trump terpilih menjadi presiden Amerika untuk kedua kalinya.


The Arrival of Starlink in Indonesia Market

1 hari lalu

The Arrival of Starlink in Indonesia Market

The inauguration ceremony in Bali attended by Elon Musk marks Starlink's entry into the Indonesia market.


Mantan Duta Besar Beri Saran Perwakilan Diplomatik yang Cocok Ditugaskan di Amerika Serikat

1 hari lalu

Mantan Duta Besar Amerika Serikat untuk Indonesia periode 2014 - 2016 Robert Blake di acara diskusi tentang kebijakan luar negeri AS dengan Foreign Policy Community of Indonesia (FPCI) di Jakarta Selatan, Senin, 20 Mei 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Mantan Duta Besar Beri Saran Perwakilan Diplomatik yang Cocok Ditugaskan di Amerika Serikat

Mantan Duta besar Amerika Serikat berharap Indonesia segera mengirimkan duta besar yang baru dan yang berpengalaman ke Amerika.


Ekonom Sebut Ekonomi Indonesia Terlalu Bergantung pada Sumber Daya Alam

3 hari lalu

Warga tengah beraktivitas pagi di bantaran rel kereta kawasan Cideng, Jakarta, Rabu 7 Februari 2024. Pemerintah menargetkan angka kemiskinan ekstrem di Indonesia menjadi 0 persen pada 2024, setelah mengalami penurunan 1,12 persen pada 2023. TEMPO/Tony Hartawan
Ekonom Sebut Ekonomi Indonesia Terlalu Bergantung pada Sumber Daya Alam

Ekonom Universitas Paramadina Wijayanto Samirin kondisi ekonomi Indonesia dalam masalah karena terlalu tergantung pada sumber daya alam.


PBB Sahkan Resolusi Indonesia soal Penanganan Anak yang Terasosiasi Kelompok Teroris

4 hari lalu

Pengesahan Resolusi PBB mengenai Penanganan Anak yang Terasosiasi dengan Kelompok Teroris yang diajukan Indonesia pada Pertemuan ke-33 Komisi Pencegahan Kejahatan dan Peradilan Pidana (CCPCJ) yang berlangsung pada 13-17 Mei 2024, di Wina, Austria. sumber: dokumen KBRI Wina
PBB Sahkan Resolusi Indonesia soal Penanganan Anak yang Terasosiasi Kelompok Teroris

PBB melalui UNODC mengesahkan resolusi yang diajukan Indonesia mengenai penanganan anak yang terasosiasi dengan kelompok teroris.


Malaysia Tangkap 20 Anggota Jamaah Islamiyah Pascaserangan Kantor Polisi di Johor Bahru

5 hari lalu

Personel Birmob dan Tim Gegana Polda Sulteng berjaga di depan sebuah rumah saat penggeledahan oleh Densus 88 Anti Teror di Palu, Sulawesi Tengah, Kamis 18 April 2024. Densus 88 kembali menggeledah rumah seorang terduga anggota Jamaah Islamiyah (JI) yang ditangkap di wilayah Sulawesi Barat, setelah sebelumnya pada Selasa 16 April menangkap tujuh orang terduga anggota Jamaah Islamiyah di wilayah Palu, Sigi, dan Poso. ANTARA FOTO/Basri Marzuki
Malaysia Tangkap 20 Anggota Jamaah Islamiyah Pascaserangan Kantor Polisi di Johor Bahru

Lebih dari 20 orang yang diyakini anggota kelompok teroris Jamaah Islamiyah (JI) telah ditangkap polisi Malaysia.


Daftar Negara yang Mendukung Palestina, Ada Indonesia

5 hari lalu

Duta Besar Palestina untuk PBB Riyad Mansour berpidato di depan para delegasi di Majelis Umum PBB sebelum melakukan pemungutan suara mengenai rancangan resolusi yang akan mengakui Palestina memenuhi syarat untuk menjadi anggota penuh PBB, di New York City, AS, 10 Mei 2024. REUTERS/Eduardo Munoz
Daftar Negara yang Mendukung Palestina, Ada Indonesia

Mulai dari Indonesia hingga Afrika Selatan, berikut ini adalah negara yang mendukung Palestina melawan agresi Israel


Indonesia Kutuk Blokade Bantuan Kemanusiaan Gaza oleh Warga Israel

6 hari lalu

Tentara Israel berjaga dekat truk bantuan kemanusiaan, di tengah konflik yang sedang berlangsung di Gaza antara Israel dan Hamas, dekat titik Penyeberangan Erez di Gaza utara, 1 Mei 2024. REUTERS/Ronen Zvulun
Indonesia Kutuk Blokade Bantuan Kemanusiaan Gaza oleh Warga Israel

Indonesia mengecam perintangan pengantaran bantuan kemanusiaan dari masyarakat internasional untuk masyarakat Palestina di Gaza oleh warga Israel


Tingkat Perekonomian Indonesia Turun, Ada Dampak dari Perlambatan di Cina

8 hari lalu

Menteri Keuangan M. Chatib Basri, resmikan penerbitan uang NKRI di Gedung BI, Jakarta, 18 Agustus 2014. TEMPO/Dian Triyuli Handoko
Tingkat Perekonomian Indonesia Turun, Ada Dampak dari Perlambatan di Cina

Perlambatan perekonomian di Cina memberi dampak ke Indonesia. Sebab sasaran pasar terbesar untuk kegiatan ekspor komoditas alam berada di Cina


Indonesia-Kazakhstan Segera Rampungkan Perjanjian Kerja Sama Promosi dan Perlindungan Investasi

9 hari lalu

Presiden Joko Widodo alias Jokowi bertemu dengan Presiden Kazakhstan Kassym-Jomart Tokayev di Dubai, pada Sabtu, 2 Desember 2023. FOTO: ISTIMEWA
Indonesia-Kazakhstan Segera Rampungkan Perjanjian Kerja Sama Promosi dan Perlindungan Investasi

Pemerintah Indonesia dan Kazakhstan merencanakan kelanjutan proses negoisasi terkait promosi dan investasi pada Juni 2024.